August 11, 2020

Grup WhatsApp Yang Menjengkelkan


Sebenarnya bergabung dalam satu atau katakanlah beberapa grup whatsApp itu baik. Malahan sangat baik menurut saya. Setidaknya akan ada banyak informasi yang di dapat darinya misalkan ada yang menshare/membagikan info penting dimana hal itu berguna bagi kita. Atau manfaat lainnya yang paling mendasar yakni menjaga & memupuk hubungan silaturahim---pertemanan antar sesama anggota grup agar tetap terjalin erat. Dan masih banyak keuntungan lain yang bisa kita ketemukan di dalamnya. Saya hanya menyebut dua sisi positif dari aplikasi tersebut.

August 08, 2020

Catatan Dua Minggu Menyambangi Tanah Wolio


Sebuah jurnal jalan. Pada 23 juli 2020 lalu saya bermaritim menuju bumi Wolio atau tepatnya Baubau, negeri yang terkenal karena benteng keraton butonnya nan luas. Waktu tempuh dari pulau Tomia menuju Baubau adalah kurang lebih sepuluh jam perjalanan laut. Hari itu laut amat bersahabat. Terakhir kali setahun lebih yang lalu saya menyambangi kota madya ini. Kali ini saya menghabiskan waktu dua minggu dengan beberapa agenda.

TERPOPULER BULAN INI